Masyarakat Heboh Ada Gempa di Jakarta

Ilustrasi Gempa Jakarta

Jakarta, PONTAS.ID – jakarta gempar saat merasakan goyangan yang terjadi lebih dari 1 menit dengan digoyangnya bumi ini, Selasa (23/1/18). Terlihat dari media sosial dengan begitu ramainya masyarakat memposting terjadi gempa di Ibukota Jakarta. Sejumlah masyarakat jakarta heboh dan sempat panik dan berhamburan turun.

Menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) pusat gempa berada di Lebak-Banten. Dengan kekuatan gempa mencapai 6.4 Skala Richter (SR).

“Info Gempa Mag:6.4 SR, 23-Jan-18 13:34:50 WIB, Lok:7.21 LS,105.91 BT (81 km BaratDaya LEBAK-BANTEN), Kedlmn:10 Km ::BMKG,” demikian cuitan BMKG, sesaat setelah terjadinya gempa.

Previous articlePanglima dan Kapolri Akan Bentuk Satgas Tangani Wabah Penyakit di Papua
Next articleDemokrat Tak Persoalkan Banyak Menteri Jokowi Rangkap Jabatan

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here